Tuesday, September 20, 2011

1. Pengenalan Teknologi Informasi dan Komunikasi

Teknologi informasi adalah peralatan perangkat keras (hardware) dalam sebuah struktur organisasi yang mengandung nilai-nilai sosial, yang menginginkan setiap individu mengumpulkan, memproses dan saling tukar menukar informasi dengan individu lainnya.
==> Perangkat keras-(organisasi) mengandung nilai sosial-memungkinkan dapat tukar informasi

Perbedaan teknologi komunikasi dengan teknologi informasi
Teknologi informasi lebih ditekankan pada hasil data yang diperoleh, sedangkan teknologi komunikasi ditekankan pada bagaimana suatu hasil data dapat disalurkan



Teknologi informasi --> hasil data 
Teknologi komunikasi --> penyauran data ke tempat tujuan

Evolusi perkembangan TI
a. Era komputerisasi
b. Era Teknologi informasi
c. Era sistem informasi
d. Era globalisasi informasi

Implikasi Perkembangan Teknologi Komunikasi adalah
1. dibidang surat kabar, contoh kompas.com
2. bidang penyiaran, www.rcti.tv
3. bidang hub masyarakat, www.jakarta.go.id

Peranan teknologi Informasi
1. TI dalam dunia perbankan, www.klikbca.com
2. TI dalam dunia pendidikan, www.bsi.ac.id
3. TI dalam dunia medis, www.rspondokindah.co.id
4. TI untuk Kepolisian, www.polri.go.id
5. TI untuk Perdagangan elektronik, www.bhinneka.com
6. TI untuk perancangan produk, indonetwork.co.id
Comments
1 Comments

1 comments:

HimaONE said...

Bang, lu Pake Template apaan..?

Bagi dong Template nya..

please !

Post a Comment